Semua yang melewatinya tampak gagah dan anggun dengan baju adat nusantara yang begitu indah dan sarat makna. Seindah mimpi dan cita – cita masyarakat di Kabupaten Nunukan di hari ulang tahun ini untuk bangkit dari Pandemi, Dirgahayu Kabupaten Nunukan, terus maju terus sejahtera, Sinergi Pulihkan Ekonomi. (*)
Yuk Intip Keunikan HUT Nunukan, Ada Red Carpet Ala Hollywood
